
MUSTIKA RATU Acne Trouble Mist Spray
Mustika Puteri
Ukuran/Berat : -
Ukuran/Berat : -
MUSTIKA RATU Acne Trouble Mist Spray
Rangkaian perawatan dari Mustika Puteri Acne Series ini mengandung bahan-bahan alami yang aman digunakan untuk kulit remaja Puteri seperti Ekstrak Temulawak sebagai antiacne, AC Net yang merupakan campuran Oleanoic Acid yang membantu menghambat sekresi sebum berlebih dan Nordihydroguaiaretic Acid yang membantu menghambat hyperkeratosis, Asam Salisilat yang telah dikombinasikan dengan Acacia Gum membantu mengangkat sel kulit mati dengan meminimalisir efek iritasi, Panthenol membantu melembabkan kulit, bersifat sebagai anti inflamasi dan menyejukkan kulit yang teriritasi.